> Instalasi FTP Server Menggunakan Vsftpd

Instalasi FTP Server Menggunakan Vsftpd

Posted on Selasa, 16 Oktober 2012 | 2 Comments


Assalamu'alaikum..
Alhamdulillah kemaren dapen kepercayaan dari mas Romadhon untuk jadi penulis di Blog KPLI Bengkulu..
Disini saya akan mencoba menuangkan sedikit demi sedikit baris oprekan. Topik kali ini adalah tentang FTP server menggunakan Vsftpd.
Kabarnya Vsftpd merupakan FTP server yang memiliki performa, stabilitas, dan keamanan yang tinggi. Pastinya, Vsftpd cukup mudah dalam instalasi dan konfigurasi :)
Kali ini saya coba instal Vsftpd di linkungan Ubuntu. Lewat terminal, ketik perintah berikut untuk menjadi root (jika belum).

sudo -s
Masukkan passwordnya, lalu install Vsftpd.
 apt-get install vsftpd

Ubah konfigurasinya .. Konfig Vsftpd terletak di/etc/vsftpd.conf

listen=YES
anonymous_enable=YES
local_enable=YES
write_enable=YES
*Nb : anonymous_enable=YES --> untuk membuat FTP Server dengan mengijinkan semua orang bisa mengakses FTP Server tersebut
Restart Vsftpd, agar mereload file konfigurasi.
service vsftpd restart
Secara default, user root tidak bisa menggunakan layanan Vsftpd (sengaja demi keamanan). Untuk mencoba layanan Vsftpd, tambah user baru. Kali ini saya tambah user dengan nama ‘rizky’ dengan home di/var/www
useradd -d /var/www rizky
Berikan password untuk user ‘rizky’.
passwd rizky
Ganti kepemilikan folder /var/www menjadi milik user ‘rizky’.
chown -Rf rizky.rizky /var/www/
Nah sekarang, kamu sudah bisa menggunakan layanan Vsftpd untuk transfer file antara PC – server menggunakan FTP client. 
atau bisa anda coba akses ftp://ip-address/ di browser anda.

Sekian dulu.. Trimasih dan semoga bermanfaat.

Comments:2

  1. thanks mas atas tulisaannya, wlwpn saya belum mengerti..hehehe
    tolong donk tutorial yang gampang2 dlu..seperti instalasi aplikasi standar pada linux ( u buntu,karena saya pake itu, baru pertma pake linux dan mau belajar)

    maju terus ya buat KPLI bengkulu

    BalasHapus
  2. INVESTASI ZAMAN NOW

    Kampung Buah Cikalong – Villa & Resort CLUSTER DURIAN

    Website Resmi Kampung Buah Cikalong : https://www.kampungbuahcikalong.co.id/

    Beli kavling Mulai 1.75 jt/bulan tetap s/d lunas, gratis durian seumur hidup

    Bisa dibangun villa atau rumah permanen KDB 30% 2 lantai

    SISTEM SYARIAH

    DP Ringan

    Proses cepat

    SYARAT MUDAH

    Cukup FC KTP, KK & NPWP

    Booking Fee hanya Rp 2.5Jt

    Durian MUSANG KING

    Luas:

    - 150m (10x15)= Rp. 73.500.000 (Cash Keras)

    - 200m (10x20)= Rp. 98.000.000 (Cash Keras)

    Durian KUNING MAS

    Luas 200m (10x20)= Rp. 91.875.000 (Cash Keras,Boulevard I)

    = Rp. 87.500.000 (Cash Keras,Boulevard II)

    Harga berbeda jika cash bertahap dengan DP 35% (cicilan 12/24/36 bulan)

    Website Resmi Kampung Buah Cikalong : https://www.kampungbuahcikalong.co.id/

    - konsumen terima SHM

    - Di sisi Jalan Provinsi,Transyogi, Desa Mekarsari, Kecamatan Cikalong Kulon, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat

    - Sudah termasuk bibit pohon Durian dgn jumlah sesuai luas kavling

    UNIT TERBATAS

    Segera Survey & Booking sekarang !

    Hubungi: Bpk. Zaky
    Tlp/Whatsapp : 081294242606

    Catatan:

    Kampung buah cikalong sangat laris di pasaran. Segera amankan unit yang Anda inginkan sebelum semua kavlingnya habis terjual.
    Website Resmi Kampung Buah Cikalong : https://www.kampungbuahcikalong.co.id/

    BalasHapus

KPLI Bengkulu. Diberdayakan oleh Blogger.